Pengenalan

Wednesday, February 20, 2008

Istighfar...

Dari Syadad bin ‘Aus r.a dari Nabi SAW berkata: “Pimpinan istigfar adalah hendaklah engkau berkata:

(( اللهم أنت ربي ، لا إله إلا أنت خلقتني ، وأنا عبدك ، وأنا على عهدك ووعدك ما استطعت ، أعوذبك من شر ماصنعت ، أبوء لك بنعمتك علي ، وأبوء بذنبي ، فاغفرلي ، فإنه لا يغفر الذنوب إلا أنت .

Ya Allah Engkau adalah Tuhanku, Tidak ada tuhan melainkan Engkau Yang telah menciptakanku, dan Aku adalah hambaMU, dan Aku berada di atas sumpah dan perjanjianMU menurut semampuku, Aku berlindung kepadaMU dari keburukan perbuatanku (dosa), Aku mengakui dengan nikmatMU atasku, dan Aku mengakui dosaku, maka ampunkanlah aku, karena sesungguhnya tidak ada yang mengampuni dosa-dosa melainkan Engkau…

ومن قالها من النهار موقنا بها فمات من يومه قبل أن يمسي فهو من أهل الجنة ، ومن قالها من الليل وهو موقن بها فمات قبل أن يصبح فهو من أهل الجنة.))

Barangsiapa yang telah membacanya di sianghari dengan penuh keyaqinan, kemudian mati di hari itu sebelum sore maka ia sebagai penghuni surge, dan barangsiapa yang telah membacanya di malam hari dan dia yaqin kemudian mati sebelum pagi maka ia sebagai penghuni sugra”. (HR. Bukhari, Tirmidzi, Annasai, dan Ahmad).

No comments: